Tips agar Bibir Sehat dan Cantik, Wajib Dicoba

Tips agar Bibir Sehat dan Cantik, Wajib Dicoba - GenPI.co
Ilustrasi wanita memakai lip cream. Foto: Prostock-studio/Elementsenvato

GenPI.co - Banyak hal yang membuat bibir rentan menjadi kering, kehitaman, dan pecah-pecah.

Di antaranya ialah faktor suhu dan kelembapan udara. So, kamu harus benar-benar menjaga kesehatan bibir.

Langkah utama merawat bibir ialah selalu menjaga kelembapannya. Jangan lupa mengaplikasikan lip balm setelah mandi atau saat bibir terasa kering.

BACA JUGA:  2 Varian Eyelashes Sarita Beauty Bikin Mata Makin Memukau

Jika bibir sangat kering dan pecah-pecah, kamu bisa memilih lip butter yang memiliki kadar minyak lebih tinggi.

Lip balm yang kaya ekstrak bahan alam, seperti shea butter dan vitamin E bisa memenuhi kebutuhan nutrisi harian bibir.

BACA JUGA:  TWC Sarita Beauty Penyelamat Wajah Kusam, Wajib Dicoba

Kamu sebaiknya memilih lip balm atau lip butter yang dilengkapi dengan SPF agar bibir terlindungi dari efek buruk sinar UV.

Selain menjaga kelembapannya, jangan pernah malas melakukan eksfoliasi (pengelupasan) lapisan terluar bibir.

BACA JUGA:  Sun Protection di Lip Cream Sarita Beauty Ampuh Lindungi Bibir

Jika hal itu rutin dilakukan dua minggu sekali, sel-sel kulit mati akan terangkat.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya