4 Trik Bikin Kuteks Tahan Lama, Nomor 3 Penting Nih

4 Trik Bikin Kuteks Tahan Lama, Nomor 3 Penting Nih - GenPI.co
Ilustrasi: Kuku (foto:freepik)

GenPI.co - Merawat dan mempercantik kuku merupakan salah satu hobi sebagian wanita. Meskipun hanya bagian kecil dari tubuh, kuku tak pernah luput dari perhatian. Hal itu dianggap sebagai kegiatan yang menyenangkan diri dan refreshing.

Biasanya para wanita bakal memperindah kuku mereka dengan menggunakan kuteks atau cat kuku.

Tren penggunaan kuteks pun semakin beragam. Di masa kini semakin banyak warna dan model kreasi cat kuku.

BACA JUGA:  4 Tips Kuku Cantik Tanpa ke Salon, Mulai dari Kelingking, Ya

Nah, bagi kalian yang suka menggunakan kutek, yuk intip 4 tips ini agar cat kuku bisa bertahan lebih lama. Simak di bawah ini, ya.

1. Jangan rendam tangan di air

BACA JUGA:  Produk Cat Kuku Ini Sukses Jual 250 Ribu Sehari, Catat Rekor MURI

Tips pertama adalah jangan merendam tangan di air sebelum menggunakan kuteks.

Merendam tangan di air sebelum mengaplikasikan kuteks dapat membuat kuteks sulit menempel.

Jika ingin melembutkan kutikula, sebaiknya gunakan cuticle softener.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya