3 Alasan Mengapa Cinta Bukan Hal Utama dalam Hubungan

3 Alasan Mengapa Cinta Bukan Hal Utama dalam Hubungan - GenPI.co
Berikut ini adalah 3 alasan mengapa cinta bukan hal utama dalam sebuah hubungan. (Foto: GenPI.co)

Ada kalanya, orang yang kamu cintai bisa menjadi menyebalkan apalagi jika cinta tersebut tidak dirawat.

Jika hanya mengandalkan cinta, maka saat cinta tersebut menurun hubungan tersebut pun bisa menjadi terancam.

2. Cinta Bisa Terbagi

BACA JUGA:  Sinopsis Ikatan Cinta 1 Januari 2022, Andin Tahu yang Sebenarnya!

Karena cinta merupakan salah satu jenis emosi yang tidak stabil, maka cinta pun bisa terbagi.

Banyak kasus terjadinya perselingkuhan merupakan salah satu contoh nyata bahwa cinta bisa terbagi jika tidak dibarengi dengan komitmen dan integritas.

BACA JUGA:  Pelajaran Zoya Amirin Buat Istri, Bermain Cinta Makin Dahsyat

Oleh karena itu, cinta saja tidak akan cukup untuk menyelamatkan hubungan tersebut.

3. Realitas Tak Bisa Dijalani dengan Cinta Saja

BACA JUGA:  Tips Zoya Amirin Agar Bisa Puas Bermain Cinta, Makin Menggeliat

Kenyataannya kehidupan tak bisa dijalani hanya dengan cinta saja, banyak aspek yang diperlukan seperti prinsip, visi dan misi hubungan dengan keluarga dan kestabilan finansial.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya