5 Merek Obat Kumur Bebas Alkohol yang Paling Direkomendasikan

5 Merek Obat Kumur Bebas Alkohol yang Paling Direkomendasikan - GenPI.co
ilustrasi obat kumur. foto: envato elements

Listerine dapat membantu melawan 99,9 persen kuman, mengurangi plak, mencegah terbentuknya tartar dah karang gigi, mencegah gigi berlubang, menjaga kesehatan gusi, dan yang pasti memberikan napas segar sepanjang hari.

Colgate Plax Mouthwash

Colgate Plax Mouthwash memiliki rasa mint yang ringan dan menggunakan formula yang bebas alkohol.

BACA JUGA:  Daftar Obat Radang Tenggorokan Terbaik Dijual Bebas di Apotek

Obat kumur ini dapat melawan 99,9 persen bakteri dan membantu menyegarkan nafas selama seharian dengan penggunaan 2 kali sehari.

Pepsodent Mouthwash Sensitive Expert

BACA JUGA:  5 Gangguan Kesehatan Akibat Putus Cinta, Nomor 1 Nggak Ada Obat

Efektif membantu melawan bakteri, Pepsodent Sensitive Expert tidak menggunakan alkohol sehingga memberikan rasa yang nyaman dan lembut di mulut.

Mouthwash bebas alkohol ini mengandung Potassium Citrate yang membantu mengurangi rasa ngilu pada gigi.

Total Care Antibacterial Mouthwash Sensitive Teeth

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya