Saat Melihat Orang Tua Bertengkar, Anak Mengalami 2 Dampak Buruk

Saat Melihat Orang Tua Bertengkar, Anak Mengalami 2 Dampak Buruk - GenPI.co
ilustrasi anak trauma. foto: envato elements

GenPI.co - Bertengkar dengan pasangan memang wajar tetapi jangan sampai melakukannya di depan anak.

Pasalnya, hal ini dapat membawa pengaruh negatif bagi kesehatan mental, bahkan menimbulkan trauma pada buah hati.

Setiap anak memiliki reaksi berbeda, tapi umumnya orang tua bisa melihat perbedaan perilaku anak setelah melihat pertengkaran tersebut.

BACA JUGA:  Apakah Malas Olahraga Bisa Memengaruhi Fokus Anak Saat Belajar?

Bertengkar di depan anak membuatnya merasa takut dan cemas

Rasa takut dan cemas ini dapat mengganggu belajarnya di sekolah, pertemanan atau kehidupan sosialnya, hingga memengaruhi aktivitasnya sehari-hari.

BACA JUGA:  Pria Wajib Simak, Bikin Wanita Keenakan Bisa dengan Cara Ini

Anak juga dapat menilai hubungan pernikahan sebagai hal yang negatif atau tidak menyenangkan.

Bahkan anak dapat merasa tidak nyaman di rumah dan mengalihkan rasa trauma tersebut ke pergaulan atau hal negatif.

BACA JUGA:  Manuver Top Anak Buah Anies, Vaksinasi Booster di Pemukiman Padat

Perkembangan emosi anak terhambat

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya