Tips Agar Risol Frozen Tidak Cepat Basi dan Tetap Segar

Tips Agar Risol Frozen Tidak Cepat Basi dan Tetap Segar - GenPI.co
Berikut ini adalah sebuah tips agar risol frozen tidak cepat basi dan tetap segar. (foto: Dok Pribadi Hendra)

GenPI.co - Risol merupakan salah satu jajanan pasar yang tidak pernah absen di setiap acara-acara besar.

Sayangnya, acara pesta di pandemi covid-19 ini menjadi terbatas.

Bagi masyarakat pecinta risol, saat ini sudah banyak membuat kemasan cepat saji.

BACA JUGA:  Kuliner Top: Sensasi Kelezatan Risol Windy Renyah Tak Tertandingi

Salag satunya, pemilik Risol Windy, Hendra Renaldy. Dirinya memiliki inovasi dengan membuat risol frozen.

Frozen food memang terkenal sebagai makanan cepat saji yang sebelumnya diletakkan di mesin pendingin.

BACA JUGA:  Jangan Lakukan Ini Saat Membuat Risol, Hasilnya Mengecewakan

Oleh karena itu, pria yang kerap disapa Ncek itu membagikan kiat agar risol tidak basi.

"Karena risol itu harus disimpan dengan cara yang baik dan benar agar lebih awet, sehingga kualitasnya tetap terjaga," ujar Hendra kepada GenPI.co di Tangerang, Jumat (31/1).

BACA JUGA:  Hendra Bantu Mama Bisnis Risol, Keuntungannya Nampol

Apabila memiliki mesin vacum, sebaiknya masukkan risol yang sudah digulung dan langsung merekatkannya dengan kotak makan.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya