Ingin Kulit Glowing? Begini Cara Mengatasi Wajah Kusam

Ingin Kulit Glowing? Begini Cara Mengatasi Wajah Kusam - GenPI.co
Ilustrasi cara mengatasi wajah kusam. (dok PR)

GenPI.co - Tak bisa dipungkiri bahwa menilai seseorang secara spontan dengan melihat wajahnya. Sebab, wajah menjadi salah satu bagian tubuh yang lebih sering menjadi pusat perhatian.

Selain membuat orang lain memiliki penilaian yang lebih terhadap diri, wajah yang bersih, sehat dan glowing juga dapat meningkatkan rasa percaya diri.

Sebaliknya, wajah kusam memberikan kesan yang kurang terawat dan dekil. Untuk sejumlah orang, kondisi ini mampu menurunkan rasa percaya diri.

BACA JUGA:  Begini Cara Doni Salmanan Memperdaya Tipu Korbannya, Terlalu

Tidak hanya kaum perempuan saja, kulit kusam juga menjadi salah satu masalah bagi para pria.

Di mana salah satu faktor penyebab wajah kusam ini adalah kurangnya cairan dalam tubuh atau biasa disebut dengan dehidrasi.

BACA JUGA:  Wali Kota Medan Bobby Nasution Digugat Rp 100 Miliar, Wow

Selain itu, penumpukan sel kulit mati di wajah ini juga bisa menjadi penyebab wajah tampak kusam, kering, tidak merata, dan bersisik.

Lantas, bagaimana cara mengatasi masalah kulit yang umum terjadi tersebut?

BACA JUGA:  Anak Indigo Ramal Akan Terjadi Kiamat Besar, Mohon doanya

Menurut Mega Putra, yang merupakan founder dari brand Aish Skincare, ada sejumlah cara yang bisa lakukan untuk mengatasi masalah wajah tersebut.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya