LIPUTAN KHUSUS

Atasi Polusi, Anies Butuh Bantuan Avatar Aang : Pengendali Udara?

Atasi Polusi, Anies Butuh Bantuan Avatar Aang : Pengendali Udara? - GenPI.co
Anies Baswedan punya rencana menarik atasi polusi udara, butuh bantuan Avatar Aang? (Foto : Jawa Pos)

GenPi.co - Status udara DKI Jakarta berada dalam kategori tidak sehat, berdasarkan laporan AirVisual pada tanggal 29 Juli 2019. Tak hanya itu, sejumlah elemen masyarakat juga menuntut pemerintah pusat serta pemprov DKI Jakarta untuk memperbaharui standar baku mutu udara, lewat sidang gugatan polusi udara, yang digelar secara perdana di PN Jakarta Selatan, Kamis (1/8). 

Terkait hal tersebut, Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan mengeluarkan Instruksi Gubernur DKI Jakarta No. 66 tahun 2019, tentang pengendalian kualitas udara. Upaya Anies nampak seperti mewujudkan tokoh pengendali udara Avatar Aang untuk atasi polusi.

Baca juga :

Taylor Swift di Film Cats, Fenomena Kocheng Oren Tembus Hollywood

Video Lucu Penjual Petasan Peragakan Bunyinya, Bikin Ngakak!

Jan Ethes yang Imut, Ancam Popularitas Om Kaesang Pangarep

Perihal instruksi tersebut disampaikan oleh Yogi Ikhwan, Humas Dinas Lingkungan Hidup DKI Jakarta (2/8). 

“Pak Gubernur sudah mengeluarkan Instruksi Gubernur No.66 tentang Pengendalian Status Udara. Jadi organisasi perangkat daerah yang terkait dilibatkan untuk melakukan upaya pengendalian status udara, karena pendekatannya multi sektor.” Kata Yogi kepada GenPi.co (2/8). 

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya