Mengenal Bahasa Bayi, Cara Si Kecil Berkomunikasi Sama Orang Tua

Mengenal Bahasa Bayi, Cara Si Kecil Berkomunikasi Sama Orang Tua - GenPI.co
ilustrasi orang tua mengenal bahasa bayi. foto: envato elements

Selain itu, bayi juga menunjukan cara berkomunikasinya dengan gerakan tubuh lain.

Sebut saja, menggerakkan kaki saat sedang senang atau mengepalkan tangan saat tidak nyaman.

Ekspresi wajah

BACA JUGA:  Benarkah Bayi yang Lahir Caesar Lebih Gampang Sakit?

Bayi berkomunikasi dengan cara menunjukkan ekspresi wajah, seperti kontak mata, tersenyum saat ibu tersenyum, dan tertawa kecil.

Lihat bagaimana cara bayi mendengar ketika ibu berbicara dengan suara penuh kasih sayang. (hellosehat)

BACA JUGA:  Mengasuh Bayi Kembar Terasa Lebih Mudah dengan 3 Cara

Jangan lewatkan video populer ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya