Tips Menangani Rekan Kerja yang Bermusuhan atau Jahat

Tips Menangani Rekan Kerja yang Bermusuhan atau Jahat - GenPI.co
Tips Menangani Rekan Kerja yang Bermusuhan atau Jahat. (Foto: Elements Envato)

Cobalah menganalisis perilaku sendiri sebelum melabeli rekan kerja sebagai orang yang tidak menyenangkan. 

Pikirkan apakah tindakan atau komentarmu yang membuat situasi menjadi lebih buruk. 

Beri orang lain kesempatan untuk berbicara dan bersikap ramah setelah setiap percakapan.

BACA JUGA:  Tips Tetap Semangat Walau Bukan Menggeluti Pekerjaan Impian

Saling berbasa-basi sesekali

Sesekali, bawakan kopi kepada rekan kerja atau bawa ajak keluar untuk makan siang. 

BACA JUGA:  Tanda Pasanganmu Ingin Hubungan yang Terbuka

Ini bisa menjadi cara yang bagus untuk memberi tahu bahwa kamu berusaha bersikap ramah dan tidak kompetitif. 

Ini memberikan suasana yang nyaman dan menyenangkan. Plus, mereka perlahan akan berhenti menganggap Anda sebagai musuh.

Pertahankan hubungan profesional

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya