Cara Bedakan Ikan Bawal Laut dan Bawal Empang, Jangan Tertukar!

Cara Bedakan Ikan Bawal Laut dan Bawal Empang, Jangan Tertukar! - GenPI.co
Cara Bedakan Ikan Bawal Laut dan Bawal Empang, Jangan Tertukar! - Ikan Bawal Empang. Foto: Ferry Budi Saputra/GenPI.co

Mengenai ‘bau tanah’ itu, Rasyid menegaskan butuh orang yang paham mengenai cara memasak bawal empang.

"Kalau tidak bisa masaknya, tentu masih terasa di lidah sensasi ‘bau tanah’ itu," tutur dia.

Selain itu, Rasyid mengatakan bawal laut biasanya digunakan untuk masakan seafood dan bawal empang untuk warteg. (*)

BACA JUGA:  Rekomendasi Tempat Makan Ikan Bakar yang Tak Bikin Kantong Jebol

Simak video berikut ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya