Liputan Khusus

4 Ruangan ini Saksi Bisu Detik-Detik Perumusan Naskah Proklamasi

4 Ruangan ini Saksi Bisu Detik-Detik Perumusan Naskah Proklamasi - GenPI.co
Diorama pengetikan naskah Proklamasi di Museum Perumusan Naskah Proklamasi, Jakarta. (Foto: Hafid/GenPI.co)

Lantai 2

Menginjakkan kaki di lantai dua, terpajang benda-benda koleksi museum, dari berupa dokumentasi, kertas, buku, pita kaset, kain, pakaian, dan juga piagam. Pada bagian kiri bangunan, ada deskripsi tokoh-tokoh yang hadir dalam perumusan naskah Proklamasi yang dipajang di dinding sekeliling ruangan. Sementara pada bagian tengahnya terdapat tiga vitrin atau elatase pamer yang memajang benda-benda koleksi yang didapat dari keluarga para tokoh dan pahlawan.

Museum Perumusan Naskah Proklamasi terbuka untuk umum setiap hari dari pukul 08.00 WIB hingga pukul 16.00 WIB. Hanya liburt pada hari Senin dan hari besar nasional. Tiket masuknya terhitung murah, hanya Rp 2.000 untuk dewasa, dan Rp 1.000 untuk anak-anak. Sedangkan untuk kunjungan rombongan, biayanya cukup 50 persennya saja, alias Rp 1.000 untuk rombongan dewasa, dan Rp 500 untuk rombongan anak-anak.

Simak video pilihan redaksi berikut ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya