Inspirasi Nama Bayi Perempuan Islami, Semoga Salihah

Inspirasi Nama Bayi Perempuan Islami, Semoga Salihah - GenPI.co
Inspirasi Nama Bayi Perempuan Islami, Semoga Salihah. foto: envato elements

GenPI.co - Pemberian nama yang baik, diharapkan kelak akan menjadi orang yang berguna sesuai arti dari nama bayi yang disematkannya.

ketika orang tua memberikan nama, itu adalah harapan atau doa yang diberikan kepada sang anak agar menjadi seorang yang saleh dan salihah.

Berikut 25 nama bayi Islami perempuan penuh makna dan arti yang indah, cocok untuk dijadikan inspirasi calon buah hati.

BACA JUGA:  Intip Peruntungan Zodiak Leo, Lo Ingin Lebih Banyak Kebebasan

1. Areta Istiqomah, artinya anak perempuan salehah yang selalu berbuat kebaikan dan berbudi tinggi.

2. Ayushita Kirania, artinya anak perempuan yang cantik dan putih berseri.

BACA JUGA:  Shio Tikus, Macan, Anjing Cek Peruntungan, Dengarkan Intuisi Lo

3. Amalina Mahfuzhah, artinya anak perempuan yang selalu menjaga amal kebaikan.

4. Afza Delara, artinya anak perempuan yang membawa kebahagiaan dan suka bekerja keras.

5. Aisha Busaina, artinya anak perempuan yang cantik dan riang gembira.

6. Ayushita Fawziah, artinya anak perempuan yang cantik dan putih berseri yang kelak diberikan kebahagiaan dalam hidupnya.

7. Abbiya Farizka, artinya anak perempuan yang hebat dan sangat berharga.

8. Almahyra Jannata, artinya anak perempuan Salehah dan taat beribadah yang berhasil dengan baik, cerdas dan beruntung.

BACA JUGA:  Zodiak Leo, Libra, Cancer Intip Peruntungan, Nikmati Hidup Lo

9. Alya Farzana, artinya anak perempuan pandai, bijak, berhati halus, dan lembut yang membawa keberuntungan.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya