Tips Menata Rumah Tipe 36, Kecil Jadi Terlihat Luas

Tips Menata Rumah Tipe 36, Kecil Jadi Terlihat Luas - GenPI.co
Ilustrasi beli rumah tipe 36. Foto: seventyfourimages/Elementsenvato

2. Tidak Berlebihan Membeli Barang

Menata barang selaras dengan benda yang kamu miliki. Ketika mempunyai banyak barang, kamu harus menatanya dengan jeli.

Kebiasaan menata barang secara sembarangan akan membuat ruangan makin sempit.

Ruang-ruang yang semestinya bisa digunakan untuk bersantai pun menjadi tergerus.

BACA JUGA:  Rumah Tangga Diuji, Citra Kirana Banjir Dukungan di Instagram

Oleh karena itu, kamu harus bijak membeli barang. Belilah barang yang ukurannya tidak terlalu besar.

3. Rajin Merapikan Rumah

Malas merapikan rumah adalah salah satu faktor yang menyebabkan kediaman menjadi lebih sempit.

BACA JUGA:  Walaupun Seram, Rumah Asli The Conjuring Laku Terjual Rp 22 M

Kamu tidak akan memiliki ruang yang cukup di dalam kediamanmu apabila malas bersih-bersih rumah.

So, mulailah merapikan barang-barangmu untuk ditaruh di tempat yang semestinya.

BACA JUGA:  Gaji Fantastis, Aspri Hotman Paris Bisa Buka Usaha & Bangun Rumah

Kamu bisa memulainya dengan menaruh sepatu di rak dan mesin cuci di tempatnya. (*)

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya