Jika Tak Mau Gula Darah Naik, Penderita Diabetes Jangan Minum Ini

Jika Tak Mau Gula Darah Naik, Penderita Diabetes Jangan Minum Ini - GenPI.co
Ilustrasi wanita minum minuman manis. Foto: Asep Wahyudin/GenPI.co

GenPI.co - Mencegah diabetes memang lebih baik daripada mengobati. Nah, selain mengubah gaya hidup sehat, kamu juga harus membatasi beberapa minuman yang menjadi penyebab gula darah tinggi.

Jika kamu ingin mengurangi risiko terkena diabetes tipe 2, perubahan pola makan harus menjadi bagian dari strategi mengontrol kadar gula darah, bersamaan dengan olahraga dan mengatur stres.

Minuman bersoda ada di posisi pertama dalam daftar minuman penyebab gula darah tinggi dan diabetes yang harus dihindari.

BACA JUGA:  Kamu Minum Kopi Setiap Hari, Waspada 5 Penyakit Ini

Minuman bersoda mengandung tambahan gula sehingga bisa menyebabkan bertambahnya berat badan dan kerusakan pada gigi.

Ini bisa meningkatkan risiko penyakit diabetes jika sering dikonsumsi.

BACA JUGA:  Rutin Minum Air Hangat Setiap Pagi, Manfaatnya Dahsyat

Ada banyak minuman yang dimaniskan dengan gula seperti jus, teh, susu, dan kopi.

Meskipun sehat, tambahan gula pada minuman tersebut mengandung karbohidrat yang besar.

BACA JUGA:  Kalau Asam Lambung Sering Kumat, Kamu Segera Minum 3 Obat Alami

Ini tentu akan memengaruhi gula darah dan meningkatkan risiko berat badan bertambah.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya