
2. Cancer
Cancer: Kepiting
21 Juni - 22 Juli
Elemen: Air
Penguasa: Bulan
Pasangan Terbaik: Capricorn, Taurus
Zodiak Cancer, Kamu ingin mengerjakan banyak hal, tapi kondisi fisikmu tidak memungkinkan.
Oleh sebab itu, jangan memaksakan diri atau kamu malah akan sakit. Tidak masalah bila kamu butuh bantuan orang lain.
BACA JUGA: 3 Zodiak Idaman, Mereka Sangat Romantis dan Penuh Cinta
Asmara: Zodiak Cancer, tidak selamanya kamu harus mengalah dan hanya menonton saja.
Jika ada seseorang yang kamu sukai, kamu bisa menjadi salah satu pejuang untuk mendapatkan hatinya.
BACA JUGA: Kajian Gus Baha: Kurban 1 Kambing atau Patungan Sapi 7 Orang
Keuangan: Jika zodiak Cancer hendak bernegosiasi dan belum memiliki banyak pengalaman sebelumnya, tuliskanlah poin-poin penting yang ingin kamu sampaikan agar tidak lupa.
Kesehatan: Zodiak Cancer harus memenuhi kebutuhan tubuhnya. Tambahan rutinitas olahraga atau relaksasi bisa jadi prioritas.
3. Capricorn
BACA JUGA: 3 Zodiak Paling Egois, Mereka Sangat Percaya Diri
Capricorn: Kambing Jantan
21 Desember - 19 Januari
Elemen: Bumi
Penguasa: Saturnus
Pasangan Terbaik: Taurus, Cancer
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News