
Zodiak Taurus telah lama dikenal sebagai sosok yang pekerja keras.
Hal ini membuat Taurus percaya bahwa mereka pantas menghabiskan uang dari hasil kerja kerasnya.
Seperti membeli sepatu atau tas mewah idaman ataupun traveling ke pulau impian.
BACA JUGA: 3 Zodiak Paling Jujur, Mereka Tulus dan Dapat Dipercaya
Sayangnya, kebiasaan ini tanpa sadar mengubah zodiak Taurus menjadi materialistik.
Pasalnya, zodiak Taurus jadi berpikir kebahagiaan hanya bisa diperoleh dari hal-hal bersifat duniawi.
3. Capricorn
BACA JUGA: Hoki di Depan Mata, Intip Cuan Zodiak Cancer, Taurus, Aquarius
Capricorn: Kambing Jantan
21 Desember - 19 Januari
Elemen: Bumi
Penguasa: Saturnus
Pasangan Terbaik: Taurus, Cancer
Sifat matre orang berzodiak Capricorn tidak tampak dengan bentuk memiliki mobil dan rumah mewah.
BACA JUGA: Kajian Gus Baha: Ternyata Tidur adalah Ibadah Paling Baik di Akhir Zaman
Namun, sifat matrenya terlihat dari keinginannya untuk meraih masa depan yang lebih cerah.
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News