3 Cara Screenshot di Laptop, Nggak Perlu Tekan Alt+PrtScn

3 Cara Screenshot di Laptop, Nggak Perlu Tekan Alt+PrtScn - GenPI.co
Cara screenshot di laptop bisa dilakukan dengan berbagai trik mudah, tetapi hasilnya tetap memuaskan. Ilustrasi pasangan pria dan wanita bekerja. Foto: Vadymvdrobot/Elementsenvato

Hasil tangkapan layar akan disalin ke clipboard, bukan disimpan sebagai berkas.

Jika ingin mengedit hasil tangkapan layar, kamu bisa menggunakan aplikasi, seperti Paint.

2. Menggunakan Tombol Windows Key + Prtscn

Cara lain yang bisa kamu lakukan untuk screenshot di laptop ialah memanfaatkan tombol Windows key + Prtscn.

BACA JUGA:  5 Laptop Acer Ramah Lingkungan, Nih Spesifikasinya

Kamu cukup menekan dua tombol tersebut secara bersamaan untuk mendapatkan tangkapan layar.

Saat dua tombol ditekan, tampilan layar laptopmu akan meredup dalam tempo sejenak.

BACA JUGA:  ASUS ExpertBook B7 Flip, Laptop 5G Pertama di Indonesia

Hasil screenshot akan langsung disimpan di folder gambar dengan subfolder tangkapan layar.

3. Menggunakan Tombol Logo Windows + Volume Turun

Menekan tombol logo Windows dan volume turun bisa kamu lakukan jika menggunakan perangkat Microsoft Surface.

Dengan cara tersebut, kamu bisa mendapatkan tangkapan layar dari semua layar laptopmu.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya