
GenPI.co – Orang biasanya merasa dongkol saat ditilang polisi di jalan. Apa lagi jika tak punya kelengkapan surat. Namun tidak dengan pemuda ini. Ia malah senang bukan main hingga bikin video segala.
Pemuda itu bernama Tedi Jazz. Setidaknya itu nama akun Facebook-nya. Ia mengunggah dirinya saat ditilang oleh seorang polisi wanita (polwan) yang berwajah molek.
Baca juga:
Uniknya Arisetktur Gereja Graha Maria Annai Velangkanni
Danau Unik di Jambi ini Bisa Berpendar Terang Kala Malam
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News