
GenPI.co - Orang-orang yang memiliki zodiak Leo, Taurus, dan Scorpio dikenal sebagai pribadi paling kuat.
Mereka juga mempunyai karisma yang tiada duanya. Mereka adalah sosok yang sangat disegani.
Kemampuan mereka tidak perlu diragukan lagi. Ketika menjadi pemimpin, mereka sangat mengayomi.
BACA JUGA: Ramalan Zodiak 2 Oktober: Aries Sadar Diri, Aquarius Ikut Arus
Saat berteman, mereka tidak akan sungkan memberikan pertolongan dan dukungan.
Berikut ini ramalan zodiak paling kuat dan berkarisma sebagaimana dilansir laman Times of India:
1. Zodiak Leo
Leo adalah raja. Semua orang sudah memahaminya. Mereka adalah pribadi yang kuat.
BACA JUGA: 3 Zodiak Ingin Jadi Pusat Perhatian, Hobinya Caper Melulu
Bahu mereka sekuat baja. Dada mereka selebar samudra. Leo adalah pemimpin sejati.
Sejak dilahirkan, mereka sudah membawa naluri sebagai pemimpin dan orang hebat.
BACA JUGA: Hoki Dalam Genggaman, Cek Rezeki Zodiak Taurus, Libra, Capricorn
Kemampuan Leo mengintimidasi juga tidak perlu diragukan lagi. Leo sangat bisa menekan.
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News