
4. Mengetahui Banyak Hal Tentang Kamu
Salah satu bentuk perhatian wanita yang sedang jatuh cinta juga ditunjukkan dengan pengetahuannya yang luas tentang kamu.
Seorang wanita yang menyukaimu akan mengetahui hal-hal tertentu tentangmu sampai dengan hal-hal yang jarang diperhatikan orang.
Jika ada wanita yang mengetahui segala tentangmu sampai detail, kamu harus segera peka.
5. Lebih Perhatian
BACA JUGA: Jangan Sepelekan, Istri Ternyata Bisa Selingkuh Karena Hal ini
Jika Genpiple sudah menerima bentuk perhatian yang tulus dari wanita, hampir sudah bisa dipastikan bahwa doi menyukaimu.
Umumnya, Doi akan menanyakan bagaimana harimu? Apakah kamu sudah makan atau belum? atau sekadar menanyakan perasaanmu di saat-saat tertentu. (*)
BACA JUGA: 3 Faktor ini Ternyata Bisa Bikin Suami Selingkuh, Kata Buya Yahya
Video viral hari ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News