Layang Layang Tari Merak Nan Unik

Layang Layang Tari Merak Nan Unik - GenPI.co
Layang layang Tari Merak kini disimpan di Museum Layang Layang Indonesia, Jakarta.

Soal perkembangan dunia layang-layang di Indonesia, Asep mengaku senang. Sebab, banyak sekali komunitas pecinta layang-layang saat ini. Namun ia berpesan agar jenis layang layang tradisional Nusantara harus terus dilestarikan.

“Sebab, kalau bukan kita, para generasi muda, siapa lagi yang mau melestarikan permainan warisan nenek moyang ini,” ia mengimbuh.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya