
Semua orang suka kontes. Dengan menyelenggarakan kontes sebagai salah satu kampanye marketing akan membantu untuk membangun citra merek yang positif dan serta kesadaran merek. Anda juga dapat mengejutkan pelanggan yang tidak memenangkan hadiah pertama dengan memberikan kode diskon pada produk yang dapat meningkatkan loyalitas pelanggan.
BACA JUGA : Promo Harbolnas 11.11: Saatnya Makan Piza dengan Harga Miring
4. Gunakan kode promo untuk menarik savvy shopper.
Kode diskon akan membuka peluang anda untuk menarik para savvy shopper yang kerap melakukan cek harga sebelum membeli. Kode promo mampu menahan para pembeli cerdas untuk tidak berbelanja di toko pesaing anda, kecuali produk yang dicari tidak tersedia.
5. Tawarkan pengiriman gratis.
Pengiriman gratis adalah layanan penting bagi sebagian besar komunitas belanja online. Dengan memberikan pengiriman gratis akan mendorong para pelanggan untuk lebih memilih toko anda sebagai pilihan yang tepat untuk berbelanja.
BACA JUGA : Promo Harbolnas 11.11: Tumbler Starbucks Didiskon Gede Nih!
6. Aktif dan terus berinteraksi dengan pelanggan melalui sosial media.
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News