Jangan Buang Ampas Kopi, Manfaatnya Bisa Bikin Jumpalitan

Jangan Buang Ampas Kopi, Manfaatnya Bisa Bikin Jumpalitan - GenPI.co
ilustrasi: shutterstock

GenPI.co - Jangan buang ampas kopi. Manfaatnya luar biasa banget. Dijamin bisa bikin jumpalitan.

Anda pecinta kopi? Tahukah anda ampas kopi memiliki manfaat berguna yang jarang diketahui? 

Selain merawat kulit, ada manfaat lain yang bisa didapatkan dari ampas kopi.

BACA JUGA: Selain Nikmat, Kopi Luwak Ampuh Atasi Diabetes dan Alzheimer

Dilansir dari berbagai sumber, berikut ini adalah manfaat dari ampas kopi untuk kehidupan sehari-hari.

1. Merawat rambut

Ampas kopi bisa dimanfaatkan pada rambut untuk membuatnya lebih bersinar. Cara menggunakannya adalah dengan mengaplikasikan pada rambut seperti saat keramas.

Cara ini dipercaya bisa membuat rambut menjadi lebih bersinar dan menjadi sehat.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya