Ingin Kulit Putih dan Cerah? Jangan Mandi Pakai Air Hangat

Ingin Kulit Putih dan Cerah? Jangan Mandi Pakai Air Hangat - GenPI.co
Ingin Kulit Putih dan Cerah? Jangan Mandi Pakai Air Hangat. Foto: Freepik

Menggunakan uap aromaterapi setelah mandi adalah cara mudah untuk membuat kulit lebih rileks, lembut, dan putih. Pasalnya, uap dari aromaterapi akan membuka pori-pori sehingga lebih mudah bagi Anda untuk membersihkan kulit dari kotoran dan bakteri.

Siapkan satu baskom air, handuk, dan minyak esensial favorit Anda. Isi baskom dengan 4-6 cangkir air panas, lalu tambahkan 2-3 tetes minyak esensial.

Biarkan uap air mengenai wajah Anda beberapa menit. Setelah itu, keringkan wajah dengan handuk.

5. Hindari mandi dengan air hangat terlalu lama

BACA JUGA: Cantik dan Bening, Selebritas Ini Ngaku Jarang Mandi

Mandi dengan air hangat memiliki banyak manfaat bagi tubuh. Namun, mandi air hangat terlalu lama dapat menghilangkan minyak alami dari kulit sehingga kulit tampak kusam. Kotoran pun dapat memasuki pori-pori yang terbuka.

Jika Anda ingin mandi dengan air hangat, jangan melebihi 5-10 menit. Hindari pula mandi dengan air yang terlalu panas. (Hellosehat)

Video viral hari ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya