Jangan Kecil Hati, Hadapi Kritikan dengan 5 Cara Elegan Ini

Jangan Kecil Hati, Hadapi Kritikan dengan 5 Cara Elegan Ini - GenPI.co
Jangan Kecil Hati, Hadapi Kritikan dengan 5 Cara Elegan Ini. Foto: Pressfoto/Freepik

GenPI.co - Tak selamanya kritik disampaikan dengan cara yang bijak. Beberapa orang, tanpa memperhitungkan perasaan orang lain, menyampaikannya dengan tajam tanpa tedeng aling-aling.

Nah, ketika menghadapi sebuah kritikan, terdapat cara tertentu agar emosi tidak menguasai Anda dan merusak hubungan antara Anda dan pemberi kritik. Dengan strategi jitu yang akan dijelaskan di bawah ini, kemungkinan besar Anda dapat mengendalikan situasi dengan tenang. 

BACA JUGA: Banyak di Pasaran, Lenyapkan Ketombe dengan 4 Minyak Organik Ini

1. Tetap tenang

Pada saat orang memberikan kritik kepada Anda, bahkan yang tajam dan pedas sekalipun, usahakan untuk tetap tenang. Anda mungkin merasa bahwa si pemberi kritik tak menghargai pekerjaan Anda, tapi jangan terus membalasnya dengan meluapkan emosi Anda. 

2. Dengarkan terlebih dahulu

Setelah berhasil menguasai situasi dan emosi Anda, cobalah untuk mendengarkan kritik yang ingin disampaikan terlebih dulu. Dengan cara menghadapi kritikan yang satu ini, Anda tidak akan terlihat defensif dan si pemberi kritik merasa Anda orang yang fleksibel. 

3. Mencerna kritikan dengan baik

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya