Ladies, Ketahui Risiko Eyelash Extension bagi Mata dan Solusinya

Ladies, Ketahui Risiko Eyelash Extension bagi Mata dan Solusinya - GenPI.co
Aktris cantik Ucie Sucita menggunakan produk Sarita Beauty. Foto: Sarita Beauty

Pakar dermatologis AS Orly Avitzur menjelaskan, resiko eyelash extension tidak hanya memicu reaksi alergi terhadap lem yang digunakan.

“Namun, juga menyebabkan erosi pada permukaan bagian dalam kelopak mata dan bisa menyebabkan kerusakan permanen pada bulu mata,” ujarnya

Namun, kalian tidak perlu khawatir, ladies. Sebab, ada merek lokal yang sangat aman bagi kalian, yakni Sarita Beauty.

Sarita Beauty memiliki premium eyelashes dengan tujuh macam varian, yaitu daily, dating, vacation, hangout, ceremony, show time, dan party.

Sarita Beauty Premium Eyelashes dibuat dari seratus persen rambut asli yang disterilisasi dan dirakit dengan menggunakan teknik knetting khusus. 

Lem yang digunakan tidak mengandung formaldehida sehingga minim risiko alergi.

Sarita Beauty Premium Eyelashes juga pas untuk ukuran mata Asia. Selain itu, produk tersebut juga mudah dipasang dan dilepas kembali.

Kamu hanya perlu mengoleskan lemnya di sepanjang strip lashes. Setelah itu, tunggu sekitar 20-30 detik hingga lem menjadi setengah kering.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya