
Dalam bahasa Sanskerta, laksita mempunyai arti terkenal. Jika masih bingung, bunda bisa memberikan nama kirana kepada anak perempuan.
Kata itu memiliki arti cahaya cantik yang terang. Kirana juga bisa diartikan pekerjaan yang sempurna.
Bayi perempuan juga sangat pas jika diberi nama Aruna. Dalam bahasa Jawa, aruna berarti fajar ataupun merah.
Sementara itu, aruna dalam bahasa Sanskerta memiliki arti kemuliaan.
Inspirasi Nama Bayi Perempuan:
Aretga: berbudi baik, luar biasa
Anandhita: senang, ceria
Vanesha: murni
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News