5 Langkah Jitu Menghadapi Pasangan yang Ketahuan Berdusta

5 Langkah Jitu Menghadapi Pasangan yang Ketahuan Berdusta - GenPI.co
Tetap positif saat mengetahui pasangan telah berdusta. (Foto: Elements Envato)

Bersabarlah ketika ia bicara

Berilah pasanganmu untuk menjelaskan  cerot versinya. Dengarkan secara sabar dan cobalah untuk memahami alasan mengapa mereka berdusta. Berusalah mencari lasan dibalik dusta yang terjadi sehingga hal-hal yang sama dapat dihindari di masa depan.

BACA JUGA: Kiat Menghindar dari Godaan Selingkuh, No 4 Dijamin Ampuh

Jangan anggap remeh dusta yang ia lakukan

Ketika seseorang berdusta, biasanya karena mereka taku obrolan aakan mengarah pada situasi di mana ia harus menceritakan yang sebenarnya. Jangan menganggap dusta sebagai hal remeh dan berusahalah mengerti pada bagian mana hubungan kalian berdua menjadi tidak berjalan dengan baik dan bagaimana pasanganmu melihatnya.

Percayai intuisimu sebelum memutuskan untuk memaafkan (atau tidak)

Setelah segala sesuatunya terungkap, beiatlah pertimbangan secara matang apakah kamu akan memaafkan kesalahan itu atau terpaksa mengakhiri hubungan. Jangan memutuskan sesuatu secara tiba-tiba tanpa berpikir secara jernih.(*)

Jangan lewatkan video populer ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya