Tak Disangka, Jus Kentang Ternyata Manfaatnya Luar Biasa

Tak Disangka, Jus Kentang Ternyata Manfaatnya Luar Biasa - GenPI.co
ilustrasi : Jus kentang bermanfaat bagi kesehatan ( foto : Shutterstock )

GenPI.co - Bila kentang biasanya diolah menjadi makan western ataupun lauk yang nikmat untuk disajikan. Lain halnya, dengan jus kentang yang dapat bermanfaat bagi kesehatan.

Kentang ataupun Solanum tuberosum tergolong jenis umbi-umbian yang sangat berperan penting juga bagi warga Eropa sebagai salah satu makanan pokoknya.

Kandungan vitamin, kalium, kalsium, zat besi, seng, fosfor, vitamin B pun tidak kalah bergizinya daripada buah-buahan pada umumnya.

Mungkin sempat ragu bila kentang kemudian di jus. Namun, kalian tak akan bingung bila tahu manfaat kesehatan bagi tubuhmu.

1. Meredakan mulas

Mulas terjadi ketika asam lambung mengalir mundur ke kerongkongan. Jus kentang mengandung senyawa-senyawa penting yang melapisi lapisan lambung, yang membantu menurunkan asam lambung dan menyembuhkan peradangan saluran pencernaan. 

Konsumsilah 3 hingga 4 sendok makan jus kentang setengah jam sebelum makan. 

2. Meningkatkan fungsi hati

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya