
11. Mintalah Maaf Dan Akui Kesalahan
Kapan pun kamu bertengkar dengan suami, mintalah maaf dan akuilah kesalahan. Kesombongan dan kekerasan hati untuk meminta maaf tak akan memperbaiki hubungan kamu dengan suamimu. Selesaikan pertengkaran sebelum kamu berangkat tidur.
12. Kurangi Penggunaan Teknologi
Berjanjilah untuk menyediakan waktu bersama dengan menjauhkan diri dari ponsel dan televisi juga alat komunikasi dan teknologi lainnya. Bagaimana pun luka sedikit saja yang berasal dari pesan singkat di ponsel yang bukan berasal dari suami/istri bisa menghancurkan pernikahan. (*)
Lihat video seru ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News