
3. Piknik di sore hari
Duduk di hamparan kain dengan motif yang cerah, Diah Permatasari tampil begitu segar dengan outfit perpaduan oranye, pin, dan kuning.
"Stay home. Piknik di sore yang cantik," unggah Instagram @diahpermatasari_d_p_s, Kamis (16/4/2020). (*)
Simak video pilihan redaksi berikut ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News