Tampil Cantik Tak Berjerawat, Raih 3 Manfaat Clay Mask Untukmu

Tampil Cantik Tak Berjerawat, Raih 3 Manfaat Clay Mask Untukmu - GenPI.co
ilustrasi : masker wajah ( foto : pixabay )

BACA JUGA : Masker Wajah: Kamu Pilih Mana, Clay Mask atau Mud Mask?

2. L'Oréal Pure Clay Detox Mask

Merek clay mask lainnya adalah L’Oreal Pure Clay Detox Mask yang mampu mendetoksifikasi kulit dan membuatnya lebih cerah. 

Masker ini berbahan dasar arang yang formulanya bertindak seperti magnet untuk bersihkan pori-pori dan menarik kotoran, minyak, serta polusi keluar. 

Hasilnya kulit jadi terasa lebih bersih, sehat, dan cerah. Kamu dapat menggunakannya hingga tiga kali seminggu. 

BACA JUGA : 5 Masker Wajah Alami Bisa Dibuat Saat #DiRumahAja

3. Innisfree Jeju Volcanic Pore Clay Mask

Masker ini mengandung khasiat volkanik Jeju yang bantu serap kandungan sebum pada kulit sembari merawat pori secara intensif. 

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya