Manfaat Saffron untuk Tingkatkan Imun Tubuh Hingga Kecantikan

Manfaat Saffron untuk Tingkatkan Imun Tubuh Hingga Kecantikan - GenPI.co
Raih Manfaat Saffron untuk Usir Mata Panda hingga Jerawat (Foto: theasianparent)

Cara membuatnya adalah campurkan beberapa helai saffron ke dalam air mineral dan diamkan semalaman. Setelah didiamkan, tambahkan beberapa tetes minyak zaitun dan susu.

Basahi kapas dengan air tersebut dan diamkan di kantung mata selama 15 menit dan bilas. Lakukan secara rutin agar hasilnya terlihat dan maksimal!

BACA JUGA: Jet F-16 Amerika Serikat Beri Penghormatan untuk Pejuang Covid-19

2. Mengobati Bekas Luka

Memiliki luka di area wajah dapat membuat tidak percaya diri. Manfaat saffron yang lainnya adalah mempercepat proses pemulihan kulit.

Kamu bisa campurkan dua sendok teh saffron ke air bersih, haluskan sampai menjadi krim. Tambahkan beberapa tetes minyak kelapa dan oleskan ke tempat luka.

Penggunaan yang rutin dapat mempercepat penyembuhan dan saffron dapat membantu menyamarkan bekas luka tersebut.

BACA JUGA: Hoki Banget, 3 Zodiak Ini Dapat Peruntungan Akhir April

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya