Dampak Positif Punya Aquarium di Tengah Pandemi Covid-19

Dampak Positif Punya Aquarium di Tengah Pandemi Covid-19 - GenPI.co
Dampak Positif Punya Aquarium di Tengah Pandemi Covid-19 ( Foto: instagram @debbiesfishthanks)

GenPI.co - Kini banyak aktiftas yang beralih di rumah baik para pekerja, pelajar dan lainnya. Hal ini untuk menjalankan instruksi pemerintah #dirumahaja guna memutus rantai pandemi covid-19.

Memang terlalu lama di rumah kadang membuat jenuh. Itulah hal yang paling wajar karena lama berada di suatu tempat.

Tapi jika kalian memiliki aquarium yang berisikan ikan di rumah sedikit mengatasi kejenuhan. Sebab, bisa menjadi hiburan sederhana.

Berikut ini GenPI.co sampaikan informasinya memiliki aquarium di tengah wabah covid-19. Berdasarkan sumber yang telah dilansir.

1. Menurunkan tekanan darah

Keberadaan aquarium di rumah bisa membantu menurunkan tekanan darah. Apalagi, kalian bisa melihara ikan sesuai kesukaan.

BACA JUGA : Alasan Pentingnya Anak Berjemur Selama Pandemi Covid-19

2. Mengurangi stres

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya