
Kamu harus berkompromi dengan keadaan pada hari ini. Tetaplah bersikap tegar menghadapi semua yang terjadi.
Jangan terlalu berpikir kamu akan mendapatkan hasil yang buruk. Beberapa keputusan penting mungkin akan tertunda. Hadapilah.
3. Gemini
Kamu harus benar-benar mencurahkan perhatian pada hari ini. Jika sedang bernegosiasi, kamu kemungkinan akan mengalami deadlock.
Namun, kamu bisa menyegarkan pikiran dengan cara berjalan-jalan setelah bekerja.
4. Cancer
Selamat. Kamu akan mendapatkan sesuatu yang sudah kamu inginkan sejak lama.
Kamu akan sangat bahagia karena mendapatkan momen sangat menyenangkan pada hari ini.
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News