Doa Memperlancar Rezeki, Amalan Bagus di Bulan Ramadan

Doa Memperlancar Rezeki, Amalan Bagus di Bulan Ramadan - GenPI.co
Ilustrasi: wallpaperflare

Allahumma yaa ghaniyyu ya hamiidu ya mubdi'u yaa mu'iidu ya rahiimu, ya waduuduaghninii bi halaalika'an haraamika wakfinii bi fadhlika 'amman siwaaka wa shallallahu 'alaa muhammadin wa aalihi wa sallama.

Artinya:

"Wahai Allah, wahai Zat Yang Maha Kaya, wahai Zat Yang Maha Terpuji, wahai Zat Yang memulai, wahai Zat Yang Mengembalikan, wahai Zat Yang Maha Penyayang, wahai Zat Yang Maha Mencintai. Cukupilah kami dengan kehalalan-Mu dari keharaman-Mu. Cukupilah kami dengan anugerah-Mu dari selain Engkau. Semoga Allah melimpahkan rahmat dan salam atas junjungan kita Nabi Muhammad SAW, juga keluarga dan sahabat beliau".

BACA JUGA:  Dikenal Misterius, Ini 5 Tips Taklukkan Zodiak Aquarius di Kasur

5. Doa terhindar dari musibah serta kemiskinan

اَللّٰهُمَّ إِنِّي أَعُوْذُ بِكَ مِنَ الْكُفْرِ وَالْفَقْرِ وَعَذَابِالْقَبْرِ

BACA JUGA:  Doanya Tembus Sampai Surga, 4 Shio Kariernya Cemerlang

Allahumma inni a'udzubika minal kufri wal faqri wa a'udzubika min 'adzabilqabri.

Artinya:

BACA JUGA:  Alhamdulillah, Doanya Tembus Langit, 3 Shio Dapat Rezeki Melimpah

“Ya Allah, aku berlindung dari kekufuran, kemiskinan dan siksa kubur.” (HR. Ahmad, Nasa’i, dan Abi Syaibah)

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya