Waspada! Sakit Punggung Bisa Dipicu Karena Depresi

Waspada! Sakit Punggung Bisa Dipicu Karena Depresi - GenPI.co
Ilustrasi : masalah kesehatan karena depresi ( Foto : london wellness cente)

GenPI.co - Penyakit depresi pada seseorang tentunya membuat beberapa penyakit akan muncul dan menyebabkan kondisi tubuh tidak seperti biasanya. 

Bila penyakit depresi tidak segera disembuhkan, yang terjadi akan semakin memperparah kondisi tubuh. Terutama akan mengganggu segala aktivitas sehari-hari.

Berikut adalah 4 masalah kesehatan yang disebabkan oleh depresi, sebagaimana dilansir dari berbagai sumber :

1. Masalah Pencernaan

Masalah pencernaan, seperti sembelit dan diare, dapat timbul karena depresi.

Emosi yang luar biasa seperti stres dan kecemasan dapat mengganggu jalur pencernaan dan menyebabkan sakit perut.

2. Masalah Mata

Masalah kesehatan mental sebenarnya dapat mempengaruhi penglihatan seseorang.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya