Tips Dapur: Dari Jaga Kesegaran Telur Hingga Siasati Makanan Asin

Tips Dapur: Dari Jaga Kesegaran Telur Hingga Siasati Makanan Asin - GenPI.co
Beberapa tips berikut membuat aktivitias di dapur menjadi lebih mudah. (Foto: Elements Envato)

Jika bunda ingin menjaga telur tetap segar untuk jangka waktu yang lama, olesi dengan minyak sayur dan simpan di lemari es.

BACA JUGA: Buah Langka yang Punya Manfaat Besar bagi Kesehatan Tubuh

Memeras lemon tanpa kerepotan dengan bijinya

Tusuk lemon dengan tusuk gigi dan tekan. Untuk keperluan selanjutnya, rekatkan lubangnya dan simpan di lemari es. Juga, untuk mendapatkan lebih banyak jus, masukkan satu buah lemon dalam microwave selama 5-7 detik. Dan kemudian, gulung lemon bolak-balik di bawah telapak tangan Anda di atas meja.

Cara menjaga sayuran tetap segar

Pertama-tama cuci dan keringkan sayuran . Dan kemudian memasukkannya ke dalam kantong plastik, isi dengan udara, dan ikat rapat.

Cara melunakkan mentega lebih cepat

Pertama, potong mentega menjadi kotak-kotak kecil dan diamkan di atas meja selama sekitar 20 menit. Metega lebih cepat meleleh saat dipotong kecil-kecil.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya