Mau Punya Rumah Bergaya Industrial, Ini 5 Tipsnya

Mau Punya Rumah Bergaya Industrial, Ini 5 Tipsnya - GenPI.co
Rumah bergaya industrial (foto: home-designing.com)

GenPI.co - Tema desain rumah yang paling banyak digemari adalah gaya industrial. Desain ini identik dengan suasana yang terkesan unfinished dan elegan.

Umumnya, gaya industrial banyak diterapkan pada cafe, coffe shop dan restoran. Namun, banyak juga yang mengaplikasikan desain industrial untuk rumah hunian. 

Jika kamu tertarik untuk membuat rumah yang mengusung konsep industrial, berikut 5 tipsnya.

1. Aplikasikan batu bata ekspos tanpa ditimpa semen

Rumah bergaya industrial identik dengan material-material kasar. Untuk membuat kesan industrial yang artistic, kamu bisa menggunakan batu bata merah tanpa ditimpa semen pada dinding rumah. 

Cara ini bisa kamu terapkan untuk menghadirkan nuansa industrial pada hunian yang hemat budget.

2. Menambahkan material besi dan kayu

Untuk menguatkan konsep rumah industrial, kamu bisa menambahkan material lain seperti besi dan kayu pada lantai maupun furniturnya. 

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya