
GenPI.co - Sekolah menjadi tempat mencari ilmu dan wawasan luas yang diberikan guru. Di tempat itu banyak kisah terjadi bukan hanya soal pelajaran saja, percintaan, pergaulan, dan kisah mistis pastinya.
Kisah mistis di sekolah bisa terjadi karena sejarah, kejadian ataupun pengalaman seseorang. Tentunya berkaitan dengan makhluk astral.
BACA JUGA: Main Film Horor, 5 Seleb Hollywood Dapat Pengalaman Seram
Berikut ini GenPI.co sanpaikan informasinya 3 sekolah angker yang ada di Indonesia berdasarkan sumber yang telah dilansir.
1. Sekolah Bekas Penjara di Sorong
Sekolah tersebut adalah bekas bangunan penjara zaman Belanda. Asitekturnya yang bergaya bangunan khas Belanda masih sangat melekat erat.
Apalagi, di sekolah itu ada beberapa ruangan yang sengaja di kosongkan. Konon katanya sering terjadi penampakan tuan dan noni Belanda.
2. SMAN 1 Yogyakarta
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News