
Hubunganmu tidak ke mana-mana
Jika pasanganmu selalu menghindari untuk mengucapkan ‘aku mencintaimu’, maka itu adalah sebuah tanda.
Apa lagi jika ia enggan mendeklarasikan hubungan itu pada teman atau keluarga.
Hubungan yang tidak mengarah ke mana-mana salah satu tanda bahwa ia hanya menjadikanmu sebagai pelarian saja.
Ia berbicara tentang mantan sepanjang waktu
Ini adalah tanda yang jelas jika pasanganmu masih mengingat kekasihnya yang terdahulu dan terpaku padanya.
Jika ia juga membandingkan dirimu dengan mantannya, ia sedang mencari tahu apakah keputusan yang tepat untuk terus bersama dirimu
BACA JUGA: Perempuan Cenderung Suka Pasangan yang Lebih Tua Karena…
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News