Parenting

Si Kecil Sering Melewatkan Makannya? Siasati dengan Cara ini

Si Kecil Sering Melewatkan Makannya? Siasati dengan Cara ini - GenPI.co
Ilustrasi. (Foto: Elements Envato)

GenPI.co - Apakah ayah dan bunda punya anak balita yang suka melewatkan makanannya? 

Setiap kali disuruh makan, mereka selalu menghindar. Maka rasa cemas pun muncul jika si buah hati akan kekurangan gizi. 

Ada banyak alasan mengapa anak tidak mau makan. Bisa karena makanannya tidak enak. Mungkin juga si anak sedang mengalami gangguan kesehatan sehingga ogah makan.

BACA JUGA: Mau Ajari Anak Cara Buang Air? Ingat 4 Langkah ini

Selama masa pertumbuhan, sangat penting untuk memastikan si kecil untuk mendapatkan gizi yang dibutuhkan. Karena itu ayah dan bunda harus memastikan mereka makan pada waktunya.

Berikut  hal yang bisa bisa ayah dan bunda lakukan agar anak mau makan: 

1. Buat makanan yang menarik bagi anak dengan memasukkan warna dan bentuk yang mereka sukai.

2. Jika nafsu makan anak berkurang, tawarkan sedikit makanan sampai mereka terbiasa. Memulai dengan gigitan kecil dapat membantu meningkatkan metabolisme mereka..

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya