.webp)
Berbeda dengan Aries yang cukup impulsif, Capricorn adalah sebaliknya. Ia sering kali berhati-hati dalam bertutur dan bersikap, ia bahkan akan merasakan jika ada sesuatu yang berbeda dari lawan bicaranya.
3. Scorpio
Tak suka banyak bicara, Scorpio merupakan salah satu zodiak yang observatif. Ia harus memastikan bahwa lingkungannya benar-benar aman sebelum memutuskan untuk melepas topengnya.
Bak detektif, ia akan tahu bahwa ada kejanggalan dari cerita yang anda ceritakan. Hal ini memang ia dapatkan melalui observasi terhadap orang-orang yang ia temui. Maka tak jarang bahwa tanpa bertanya, ia bisa mengetahui kalau lawan bicaranya sedang menyembunyikan sesuatu.
4. Aquarius
Meski sering terlihat cuek, namun diam-diam Aquarius memperhatian banyak hal. Zodiak satu ini memiliki intuisi yang kuat dan ia bisa membedakan orang baik dan buruk hanya dengan sekali lihat.
Kesan pertama merupakan hal yang penting bagi Aquarius, ia akan selalu mengikuti intuisinya tentang bagaimana cara bersikap dengan orang tersebut seterusnya. Maka dari itu ia sangat hati-hati dan tak mudah terbuka pada orang lain.
BACA JUGA: Zodiaknya Bisa Baca Masa Depan, Google Kalah dari Mereka
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News