
GenPI.co - Bunda biasanya akan memberikan MPASI (Makanan Pendamping Air Susu Ibu), setelah memberikan ASI eksklusif selama 6 bulan.
Pada masa ini, Bunda bisa memperkenalkan bahan-bahan makanan yang sehat serta buah-buahan kepada bayi.
Salah satu buah yang bisa diberikan sebagai MPASI adalah apel. Selain rasanya yang manis, apel juga memiliki banyak manfaat yang baik untuk perkembangan bayi.
Lalu apa saja manfaat apel dalam menu MPASI untuk bayi? Berikut ulasanya seperti dilansir dari situs momjunction.
1. Berat badan
Mengonsumsi secara teratur dapat memengaruhi pertumbuhan berat badan bayi dan menurunkan risiko obesitas.
Efek positif apel terhadap berat badan akan sangat berpengaruh pada anak-anak hingga usia dua tahun.
2. Kesehatan usus
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News