Begini Agar Budget Traveling Tidak Bocor

Begini Agar Budget Traveling Tidak Bocor - GenPI.co
Berwisata tetap dapat dilakukan dengan maksimal tanpa khawatir over budget.

Lumayan kan? Sembari kita menghemat uang kertas yang ada di dompat, kita bisa ‘berkarya’ melalui koin. Bisa kamu bayangkan membayar angkot atau bus ketika pergi ke Bulukumba dan malas menunggu kembalian? Itulah fungsi uang koin!


Naah itu 7 hal analisa saya mengenai kenapa budget traveling sering sekali bocor. Memang sih kebocoran ada indikasi tidak sengaja dan sengaja. Namun, kalau kita sesuai budget dan patuh pada rencana awal, yakin deh kita bisa foya-foya pas hari terakhir atau sudah sampai di rumah. See you!

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya