Ibu, 3 Cara Ini Mengembalikan Nafsu Makan Anak Setelah Sakit

Ibu, 3 Cara Ini Mengembalikan Nafsu Makan Anak Setelah Sakit - GenPI.co
Ilustrasi anak tidak nafsu makan. Foto: Shutterstock

GenPI.co - Meskipun setelah sehat nafsu makan anak bisa kembali meningkat, dalam masa pemulihan tubuh anak membutuhkan waktu untuk kembali membiasakan diri menerima asupan makanan yang lebih banyak.

Apalagi ketika anak sakit dalam waktu yang lama, anak akan kesulitan menghabiskan makanan dalam porsi besar.

BACA JUGALakukan Hal Ini Saat Anak Sakit di Masa Pandemi, Mom!

Setelah pulih, tubuh anak juga biasanya masih dalam proses pemulihan sehingga sering kali anak masih merasakan beberapa gejala yang mengganggu.

Agar anak kembali terbiasa makan dalam porsi yang ideal, Anda bisa menerapkan langkah-langkah mengembalikan nafsu makan anak seperti berikut ini.

1. Menambah porsi makan sedikit demi sedikit

Sebagai langkah awal untuk mengembalikan nafsu makan, sebaiknya Anda tidak memaksakan anak untuk langsung makan dalam porsi besar.

Pada anak yang baru sembuh dari penyakit yang menyerang tenggorokan, biasanya masih kesulitan untuk menelan sehingga anak susah makan.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya