Waspada! Angin Duduk Ternyata Beda dengan Serangan Jantung

Waspada! Angin Duduk Ternyata Beda dengan Serangan Jantung - GenPI.co
Waspada! Angin Duduk Ternyata Beda dengan Serangan Jantung (Foto: Freepik)

GenPI.co - Tak dipungkiri. Salah satu momok serangan mendadak pada seseorang yang mengakibatkan meninggal dunia biasa disebut dengan angin duduk.

Sebagian besar orang mungkin sudah pernah mendengar istilah angin duduk. Namun, ternyata banyak yang salah kaprah dengan menyamakan angin duduk dengan serangan jantung.

BACA JUGA5 Zodiak Anti-Melarat, Hoki dan Uang Datang Sendiri Tak Berhenti

Hal tersebut terjadi karena memang sama-sama menimbulkan nyeri di dada. 

Dalam dunia kesehatan atau medis, serangan angin duduk itu disebut dengan istilah angina, yaitu terjadi penyempitan. 

Hal tersebut berbeda dengan serangan jantung yang terjadi penyumbatan. Sekali lagi, angin duduk penyempitan, sedangkan serangan jantung penyumbatan. 

BACA JUGAZodiak Ini Magnet Uang, Tapi Setelah Kaya Bingung Menghabiskannya

"Angin duduk itu istilah awam untuk angina. Angina itu kondisi di mana kekurangan aliran darah ke jantung ketika diperlukan. Paling sering sebabnya penyempitan pembuluh darah ke jantung koroner," ungkap Spesialis Jantung, Dr Renan Sukmawan, ST, SpJP(K) PhD, MARS, FINA, FACC., saat dialog di salah satu stasiun televisi swasta Rabu (12/8). 

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya