Lux Thread Tren Benang Eropa Yang Kini Diminati di Indonesia

Lux Thread Tren Benang Eropa Yang Kini Diminati di Indonesia - GenPI.co
Sarwendah saat melakukan Treatment Benang Lux Thread di Klinik Dermapro, Tanjung Duren ( foto: Respaty Gilang)

Namun demikian, penggunaan Lux Thread atau benang apapun juga harus memperhatikan teknik pemasangan yang benar dan steril, harus dilakukan oleh dokter bersertifikasi, berpengalaman, serta dilakukan di klinik yang terpercaya.

“Pastikan kita harus tau merk benangnya apa, kemudian berapa banyak orang yang sudah melakukan tanam benang itu, lalu apakah dokternya sudah bersertifikasi dan berpengalaman dalam melakukan tanam benang itu,” jelas dr Tata.

“Dan tentunya harus dilakukan di klinik yang sudah ada izinnya. Kalo enggak, mending jangan tergiur dengan harga murah, karena belom tentu aman untuk dilakukan,” sambungnya.

Untuk melakukan treatment Benang Lux Thread ini, baru ada di 2 klinik kecantikan di Jakarta, yakni di Klinik Dermapro, di Jl Raya Tanjung Duren Barat 6, No. 16, Jakarta Barat dan juga di Youthology Clinic di Jl Sultan Iskandar Muda No. 99A, Kebayoran Lama, Jakarta Selatan.

Khusus untuk bulan ini terdapat diskon menarik sebesar 15 %, dari harga normal sekali perawatan biasanya 13 juta, anda hanya cukup membayar 11 jutaan saja.

Video populer saat ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya