
2. Memperbaiki Masalah Pencernaan
Kulit jeruk mengandung banyak serat yang bermanfaat untuk mencegah sindrom iritasi usus, termasuk kembung dan sembelit.
D-limonene dalam kulit jeruk juga mampu meredakan asam lambung, menjaga gerakan usus tetap normal, serta meningkatkan fungsi hati.
Kamu bisa menyeduh kulit jeruk dan dijadikan teh untuk merasakan khasiatnya.
3. Menghaluskan dan Mencerahkan Kulit
Kulit jeruk bisa kamu manfaatkan untuk menjadi scrub, toner ataupun masker. Penggunannya cukup mudah. Kamu bisa langsung aplikasikan bubuk kulit jeruk ini pada kulit sebagai exfoliator.
Kamu juga bisa mencoba untuk memasukkan kulit jeruk ke dalam panci berisi air, masak dalam api kecil sampai mendidih. Lalu diamkan semalaman, saring airnya dan simpan di lemari es sebelum kamu gunakan sebagai toner.
4. Memperbaiki Sistem Pernapasan
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News